Solusi Drone Inovatif Elios 3 untuk Inspeksi Ruang Terbatas

NASIONAL TERKINI

- Redaksi

Selasa, 24 September 2024 - 10:37 WIB

5025 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halo Robotics memperkenalkan Elios 3, solusi drone untuk inspeksi ruang terbatas.

Teknologi inovatif ini membuka jalan baru untuk mengevaluasi ruang terbatas, menawarkan alternatif yang lebih aman dan efisien dibandingkan metode inspeksi tradisional.

Inspeksi ruang terbatas menghadirkan risiko signifikan bagi pekerja karena akses yang terbatas atau adanya gas berbahaya. Metode inspeksi tradisional seringkali mengharuskan pekerja memasuki lingkungan berbahaya ini, sehingga mereka terpapar berbagai bahaya.

Image

Halo Robotics berkomitmen untuk memberikan solusi inspeksi terbaik untuk berbagai industri. Dilengkapi sensor LiDAR, kamera berkualitas tinggi, serta desain yang stabil dan tahan benturan, drone Elios 3 dapat mencapai area yang sulit dijangkau dan mengumpulkan data visual yang rinci.

Drone Elios 3 hadir dengan sejumlah fitur unggulan yang membuatnya menjadi solusi ideal untuk inspeksi di ruang terbatas. Dilengkapi dengan sensor LiDAR, serta pelindung kokoh yang mampu menahan benturan saat bermanuver di lingkungan yang sempit dan berbahaya, sehingga meminimalkan risiko kerusakan. Kamera resolusi tingginya menghasilkan gambar dan video berkualitas tinggi yang memungkinkan inspektur melakukan analisis mendalam terhadap kondisi objek inspeksi.

Image

Selain itu, dengan payload pengujian ultrasonik, Elios 3 dapat mengukur ketebalan material dan mendeteksi defect secara akurat, sehingga memastikan integritas struktur. Yang tak kalah penting, penggunaan drone ini secara signifikan mengurangi risiko cedera pekerja karena meminimalkan kebutuhan untuk memasuki ruang terbatas yang berbahaya, serta meningkatkan efisiensi proses inspeksi.

Press Release ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Tanda-Tanda Hamil yang Tidak Disadari, Apa Saja?
Mau Dogecoin Gratis? Pelajari Cara Mining DOGE di Panduan Ini!
Lenerp dari Indogo Tampil di Gebyar IKM: Solusi Terpadu Manajemen Proyek dan Akuntansi untuk Efisiensi Bisnis
Mau Kripto Aman? Kenali Apa Itu Cold Wallet dan Pilihan Terbaik di Pasaran
Harga Emas Diprediksi Bullish, Konflik Rusia-Ukraina Jadi Pemicunya
Pembalut Malam, Tidur Nyenyak saat Menstruasi
Lupa Waktu Main Idle RPG Ini! Luna Heroes Bikin Kamu Ketagihan! Cek Review-nya!
Manfaat dan Keunggulan Pembalut Herbal untuk Kesehatan Wanita

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 10:00 WIB

Tanda-Tanda Hamil yang Tidak Disadari, Apa Saja?

Sabtu, 23 November 2024 - 09:00 WIB

Mau Dogecoin Gratis? Pelajari Cara Mining DOGE di Panduan Ini!

Jumat, 22 November 2024 - 18:20 WIB

Lenerp dari Indogo Tampil di Gebyar IKM: Solusi Terpadu Manajemen Proyek dan Akuntansi untuk Efisiensi Bisnis

Jumat, 22 November 2024 - 10:30 WIB

Mau Kripto Aman? Kenali Apa Itu Cold Wallet dan Pilihan Terbaik di Pasaran

Jumat, 22 November 2024 - 10:21 WIB

Harga Emas Diprediksi Bullish, Konflik Rusia-Ukraina Jadi Pemicunya

Kamis, 21 November 2024 - 11:00 WIB

Lupa Waktu Main Idle RPG Ini! Luna Heroes Bikin Kamu Ketagihan! Cek Review-nya!

Kamis, 21 November 2024 - 10:31 WIB

Manfaat dan Keunggulan Pembalut Herbal untuk Kesehatan Wanita

Kamis, 21 November 2024 - 10:19 WIB

Rusia-Ukraina Memanas, Harga Emas Berpeluang Naik

Berita Terbaru

Bisnis

Tanda-Tanda Hamil yang Tidak Disadari, Apa Saja?

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:00 WIB